Issue Dates
Jump to a point in the index:
Now showing items 946-950 of 1287
PENERAPAN MODEL MACHINE LEARNING DENGAN ALGORITMA GRADIENT BOOSTING DAN LINEAR REGRESSION DALAM MELAKUKAN PREDIKSI HARGA KENDARAAN BEKAS
Nasyuli, Leriansyah Putra () 2022Meningkatnya jumlah keluaran mobil terbaru ditambah dengan semakin masif nya iklan tentang mobil-mobil terbaru di Kota medan, membuat semakin konsumen atau masyarakat tertarik dan terdorong untuk dapat menukar (menjual) mobilnya dan menggantinya dengan mobil keluaran terbaru, sehingga hal ini menciptakan mobil bekas yang masih layak pakai untuk kembali diperjual belikan kepada konsumen lainnya sehingga menjadikan pemasaran mobil bekas sangat banyak. Hal ini terbukti dengan banyaknya permintaan terhadap pembelian mobil bekas di Kota medan untuk memenuhi kebutuhannya terhadap kendaraan roda empat. Kendaraan bekas terutama roda 4 memiliki harga yang bervariasi dan selalu tidak sama antara penjual satu dengan penjualan lainnya yang menyebabkan kebingungan bagi pembeli terhadap harga mobil bekas untuk mengatasi masalah tersebut penulis menggunakan teknik data mining dalam melakukan prediksi kendaraan bekas terutama roda 4. Hasil yang diterapkan yaitu melakukan prediksi dengan menggunakan algoritma gradient boosting dan algoritma linear regressin yang menghasilkan prediksi mobil bekas. Kata kunci: Prediksi, Algoritma, gradient Boosting
PENGARUH PERTUMBUHAN PENJUALAN, STRUKTUR ASET,RISIKO BISNIS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTURYANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2017-2021
Annisa () 2022Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan penjualan, struktur aset, risiko bisnis dan ukuran perusahaanterhadap struktur modal dengan profitabilitas sebagai variabel moderasi.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2021. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan purposive samplingdengan sampel sejumlah 62 perusahaan dengan 5 tahun pengamatansehingga total data pengamatan 310. Teknik analisis data penelitian ini menggunakan analisisRegresi Linier Berganda dan pada pengujian variabelmoderating menggunakan pendekatan uji residual. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan penjualan, struktur aset, dan risiko bisnis berpengaruh positif dan signifikan terhadap struktur modal, ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikanterhadap struktur modal.Profitabilitas mampu memoderasi pengaruh pertumbuhan penjualan, struktur aset, dan risiko bisnis terhadap struktur modal,profitabilitas tidak mampu memoderasi pengaruh ukuran perusahaan terhadap struktur modal pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021. Kata kunci : Pertumbuhan Penjualan, Struktur Aset, Risiko Bisnis, Ukuran Perusahaan, Strukur Modal, Profitabilitas Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan penjualan, struktur aset, risiko bisnis dan ukuran perusahaanterhadap struktur modal dengan profitabilitas sebagai variabel moderasi.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2021. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan purposive samplingdengan sampel sejumlah 62 perusahaan dengan 5 tahun pengamatansehingga total data pengamatan 310. Teknik analisis data penelitian ini menggunakan analisisRegresi Linier Berganda dan pada pengujian variabelmoderating menggunakan pendekatan uji residual. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan penjualan, struktur aset, dan risiko bisnis berpengaruh positif dan signifikan terhadap struktur modal, ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikanterhadap struktur modal.Profitabilitas mampu memoderasi pengaruh pertumbuhan penjualan, struktur aset, dan risiko bisnis terhadap struktur modal,profitabilitas tidak mampu memoderasi pengaruh ukuran perusahaan terhadap struktur modal pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021. Kata kunci : Pertumbuhan Penjualan, Struktur Aset, Risiko Bisnis, Ukuran Perusahaan, Strukur Modal, Profitabilitas
Schizophrenic Experiences in Pigpen Webtoon: Psychoanalytic Literary Criticism
Anuar, Nur Shaffirah () 2022This research discusses about the main character’s state of mind in Pigpen webtoon through the approach of psychoanalysis in literary criticism. This research aims to analyze the types of schizophrenic experiences and desires that are reflected in the main character’s schizophrenia by using the theory of schizophrenia and Jacque Lacan’s psychoanalysis. The methodology applied in this research is the qualitative research method to elaborate on the phenomena of psychology in literary works. This analysis is supported by the data acquired from journals, books, theses, and Pigpen webtoon as the data source. The writer identifies several results from the analysis that has been done that are relevant to the idea psychology approach. First, from the theory of schizophrenia, the main character is mainly going through delusions and hallucinations. Second, through Lacan’s psychological concept of desire and identity formation, the writer found two desires in the main character: the desire to have (anaclitic desire) and the desire to be (narcissistic desire), which happened in the Imaginary and Symbolic stages. In relation to desires, it is found that the main character’s experiences of schizophrenia are influenced by his desires. The schizophrenic experiences reflected forms of the main character’s desires for fulfilment. Keywords: Literary Criticism, Psychoanalysis, Schizophrenia, Desire, Webtoon
PERANCANGAN WEB SERVER DAN PROXY SERVER DENGAN SISTEM OPERASI JARINGAN DEBIAN MENGGUNAKAN VIRTUAL MACHINE
Syahputra, Aji () 2022Sebuah Web Server bekerja dengan cara menerima permintaan dari client untuk di proses dan di kembalikan kepada client dalam bentuk laman website. Selain itu, Web Server menjadi salah satu kebutuhan client sebab Web Server memiliki kapasitas penyimpanan yang besar dan akses yang cepat. Secara garis besar, Web Server memiliki peran dalam memproses berbagai data yang diminta oleh client. Proxy Server adalah sebuah komputer server atau program komputer yang bertindak sebagai gateway terhadap server dan client. Proxy Server tidak terlihat oleh komputer client, karena Web Server yang menerima permintaan dari Proxy Server akan menginterpretasikan permintaan-permintaan tersebut seolah-olah permintaan itu datang secara langsung dari komputer client, bukan dari Proxy Server. Tidak hanya itu, Proxy Server juga dapat digunakan untuk mengamankan jaringan pribadi yang dihubungkan ke sebuah jaringan publik. Memiliki banyak fungsi, Proxy Server dapat digunakan sebagai filtering karena memang Proxy Server beroperasi pada level yang lebih tinggi dan memiliki kontrol yang lebih menyeluruh terhadap akses jaringan. Untuk melakukan pemasangan terhadap Web Server dan Proxy Server. Dapat dilakukan dengan sistem operasi jaringan Debian. Debian adalah sistem operasi yang tersusun dari paket-paket perangkat lunak yang dirilis sebagai perangkat lunak bebas. Debian menyediakan layanan untuk mengatur proses jaringan pada sistem pengatur jaringan. Kunci : Server, Debian, Server Client,Virtual Machne, Sistem Operasi
Empirical Causality of Employee Work Productivity
Bulan, Tapi Rondang Ni () 2022Objectives: This study aims to determine the relationship between superior-subordinate communication on work productivity with work enthusiasm and positive work attitudes as mediating variables at the Department of Transportation of North Sumatra Province. Methodology: This research uses associative research type with quantitative paradigm. The population and sample used in this study, namely all employees/staff at the Department of Transportation of North Sumatra Province, totaling 118 staff. The saturated sampling technique is used to determine the research sample. Path analysis research design is used as an analytical tool to determine the direct or indirect relationship, between independent and dependent variables. Descriptive statistics are also used to discuss the research findings in greater depth. Primary data were processed using IBM SPSS 23 software. Finding: The superior-subordinate communication has a positive significant impact on work productivity either directly or indirectly through work enthusiasm and positive work attitudes. The results justify the significant contribution of superior-subordinate to work enthusiasm. Conclusion: The results of research related to superior-subordinate communication relations, work enthusiasm, and positive work attitudes towards work productivity in general have shown good conditions. However, in particular, there needs to be a better improvement regarding the communication relations between superiors and subordinates, work enthusiasm, and positive work attitudes of employees to increase the work productivity of employees at the Department of Transportation of North Sumatra Province.