SISTEM INFORMASI JASA SEWA JAS DAN BLAZER BERBASIS WEB
Industri penyewaan pakaian formal seperti jas dan blazer memiliki potensi pertumbuhan yang signifikan dalam beberapa tahun terakhir. Permintaan akan pakaian formal untuk berbagai acara seperti pernikahan, pesta, dan acara bisnis semakin meningkat. penyedia jasa sewa jas dan blazer masih mengelola bisnis mereka secara konvensional, menggunakan catatan manual dalam mengelola persediaan pakaian, pemesanan, dan pembayaran. Metode ini kurang efektif, pengembangan sistem informasi berbasis web untuk jasa sewa jas dan blazer menjadi sangat penting. Sistem informasi ini akan memberikan solusi efektif untuk mengelola persediaan pakaian, melakukan pemesanan secara online, memudahkan proses pembayaran, dan memberikan informasi yang akurat dan terkini kepada penyedia jasa maupun pelanggan.
Kata Kunci : website, jas dan blazer, metode waterfall
URI :
https://jurnal.unity-academy.sch.id/index.php/jirsi/article/view/75
Collections :
Skripsi [1281]
URI :
https://jurnal.unity-academy.sch.id/index.php/jirsi/article/view/75
Collections :
Skripsi [1281]
View/Open
Peer Review
Author
Siregar, Nurul KhofifahSembiring, Boni Oktaviana