KEKERASAN MATERIAL BAJA KARBON RENDAH DENGAN METODE ROCKWELL
Perkembangan Teknologi sekarang begitu cepat seiring dengan waktu untuk membantu mempermudah kegiatan.Dunia
Permesinan memiliki peran yang sangat penting dalam perkembangan teknologi yang ada saat ini, disatu sisi sebagai Produsen
Teknologi baru yang ada dan sisi yang lain sebagai konsumen yang membutuhkan Teknologi dalam Proses Produksi.Penelitian
ini terus dilakukan untuk menghasilkan teknologi baru dengan tujuan meningkatkan kesejahteraan manusia serta mempermudah
manusia dalam melakukan sesuatu. Salah satu cara untuk mengetahui Kekuatan atau ketangguhan suatu Material dan sebagai
Pendukung bagi Spesifikasi suatu material adalah dengan menggunakan uji ketangguhan (Impact testing). Perlakuan Panas
Merupakan Salah satu Proses yang berperan dalam Industri Manufaktur dengan tujuan untuk Proses Mantenance maupun Proses
Produksi.Oleh karena itu pada Penelitian ini akan dilakukan analisa uji kekerasan Material baja Karbon Rendah dengan Metode
Rockwell
URI :
https://jurnal.harapan.ac.id/index.php/JSR/article/view/738
Collections :
Karya Ilmiah [1281]
URI :
https://jurnal.harapan.ac.id/index.php/JSR/article/view/738
Collections :
Karya Ilmiah [1281]
View/Open
Fulltext
Similarity