PERANCANGAN APLIKASI GRUP TOURING BERBASIS MOBILE MENGGUNAKAN METODE MD5
Perkembangan teknologi saat ini begitu cepat. Teknologi membuat perubahan pada peradaban manusia. Di era globalisasi saat ini perkembangan teknologi semakin pesat, terutama teknologi internet bahkan saat ini alat telekomunikasi khususnya berbasis mobile sangat membutuhkan akses internet agar mudah terhubung. Grup/Komunitas adalah jaringan dari beberapa individu yang berbentuk kekeluargaan, kemudian saling mengikat dalam meningkatkan sosialisasi sesama jaringan, saling mendukung dan mensuport satu sama lain, memberikan informasi, adanya rasa memiliki persatuan yang erat dan menjadi identitas sosial pengguna kendaraan bermotor. Berdasarkan masalah tersebut dibutuhkan suatu sistem yang dapat menyelesaikan permasalahan tersebut hal inilah yang mendorong penulis merancang Perangkat Lunak untuk memudahkan ketua, anggota dan masyarakat untuk membuat komunitas yang lebih baik lagi dengan mengangkat judul ” Perancangan Aplikasi Grup Touring Berbasis Mobile Menggunakan Metode Md5”.
Kata Kunci : Grup, mobile, Aplikasi, MD5, Touring
URI :
https://journal.aira.or.id/index.php/cosie/article/download/232/112
Collections :
Skripsi [1281]
URI :
https://journal.aira.or.id/index.php/cosie/article/download/232/112
Collections :
Skripsi [1281]
View/Open
Peer Review
Author
SalammudinElhanafi, Andi Marwan