APLIKASI SISTEM PELAYANAN DAN PENJUALAN PRODUK PADA BENGKEL LAS BERBASIS WEB
Cover
Umumnya bengkel las menerima pesanan dari para konsumen yang mendatangi langsung ke tempat yang dekat dengan rumahnya. Sehingga dengan datang langsung para konsumen dapat menyampaikan keinginan mengenai produk yang akan dibuat kepada pekerja bengkel las. Bengkel las selalu melayani setiap pesamam konsumen dan memberikan yang terbaik. Masalah yang terjadi adalah tempat yang jauh membuat konsumen merasa kesulitan untuk mendatanginya. Disisi lain masih terdapat banyak keluhan konsumen terhadap layanan dari bengkel las yang kurang membuat hati konsumen merasa senang. Bengkel las banyak mendapat kritikan langsung dan tidak langsung dan hal ini dapat berdampak buruk terhadap kemajuan usahanya. Penelitian ini menggunakan Framework Codeigniter untuk mempermudah pemrograman web serta menyempurnakan web yang dibuat. Sehingga dengan adanya Aplikasi Sistem Pelayanan dan Penjualan pada Bengkel Las Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter maka Bengkel las mendapatkan kemudahan dalam menerima pesanan dan konsumen mendapat kemudahan dalam melakukan pesanan.
Kata Kunci: Aplikasi, Sistem, Pelayanan, Penjualan, Bengkel Las, Web
URI :
https://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php/djtechno/article/view/4418
Collections :
Skripsi [1281]
URI :
https://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php/djtechno/article/view/4418
Collections :
Skripsi [1281]
View/Open
Peer Review
Author
Hasibuan, Sri HerianiSembiring, Boni Oktaviana